RESENSI
SAMSUNG
YOUNG DUO’S
Shalom teman-teman pengunjung
Blog saya, disini saya akan mereview SAMSUNG YOUNG DUO’S,Samsung Young Duo’s
pertama kali dikenalkan pada awal januari 2012 diindonesia. Samsung
Galaxy Young Duo’s merupakan penerus Galaxy Young sudah terlebih
dahulu keluar, dibandingkan dengan pendahlunya Samsung Young, Samsung Young
Duo’s memiliki fitur-fitur yang bisa dibilang sedikit lebih lengkap. Salah satu
fitur yang mengalami upgrade adalah besarnya resolusi kamera yang kini sudah
mencapai 3.2 megapiksel, apabila kita
bandingkan dengan versi lama hanya 2 megapiksel saja. Penamaan 'DUOS' t
mendukung fitur dual SIM yang sekarang memang sedang banyak dicari-cari. Mulai
dari mengunakan sms sampai telepon bisa menggunakan 2sim dengan cara tinggal
mengatur kartu yang akan digunakan tersebut pada HP. Perbedaan Samsung
Galaxy Young Duos dan Galaxy Young lama dalam hal layar adalah ukuran
layarnya yang sedikit lebih lebar, kini hape Android murah ini layarnya
berukuran 3.14 inci atau sama dengan Galaxy Mini. Dengan Android OS, v2.3
(Gingerbread) Os yang paling anyar untuk dikelas smartphone.
Ø
Berikut
spesifikasinya:
Jaringan
·
2G Network
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2
·
3G Network
HSDPA 900 / 2100 – GT-S6102 (SIM 1 & SIM 2)
·
HSDPA 850 /
2100 – GT-S6102B (SIM 1 & SIM 2)
Ukuran dan berat
·
sions 109.8
x 60 x 12 mm
·
Weight 109 g
Tipe dan Fitur layar
·
Type TFT
capacitive touchscreen, 256K colors
·
Size 240 x
320 pixels, 3.14 inches (~127 ppi pixel density)
·
Multitouch
Yes
·
- Samsung
TouchWiz
Kapasitas memori
·
Card slot
microSD, up to 32GB, 2 GB included
·
Internal 160
MB user available, 512 MB ROM, 290 MB RAM
Kemampuan kamera
·
Primary 3.15
MP, 2048×1536 pixels
·
Features
Geo-tagging
·
Video Yes,
QVGA@24fps
Fitur
·
OS Android
OS, v2.3 (Gingerbread)
·
CPU 832 MHz
Kapasitas dan daya tahan baterai
·
Standard
battery, Li-Ion 1300 mAh
·
Stand-by Up
to 360 h
·
Talk time Up
to 9 h
Ø DISAIN
KHAS SAMSUNG GALAXY:
Seperti kita lihat, Samsung Galaxy Y Duos memiliki disain khas yang seri Galaxy, simple dan elegan. Sekilas kita dapat melihat, bentuk Samsung Y Duos lebih besar dibandingkan dengan Samsung Galaxy Y. Pada bagian depan ponsel terdapat sensor proximity, earpiece, layar sentuh 3.14 inci, dan tiga tombol yang terdiri dari dua tombol kapasitif (menu dan back) dan satu tombol fisik yang berfungsi ke menu home, apabila kita pencet dengan tahan akan memunculkan aplikasi pada HP tersebut.
Seperti kita lihat, Samsung Galaxy Y Duos memiliki disain khas yang seri Galaxy, simple dan elegan. Sekilas kita dapat melihat, bentuk Samsung Y Duos lebih besar dibandingkan dengan Samsung Galaxy Y. Pada bagian depan ponsel terdapat sensor proximity, earpiece, layar sentuh 3.14 inci, dan tiga tombol yang terdiri dari dua tombol kapasitif (menu dan back) dan satu tombol fisik yang berfungsi ke menu home, apabila kita pencet dengan tahan akan memunculkan aplikasi pada HP tersebut.
Gambar
tampak depan dan belakang
Disekeliling ponsel, dikelilingi
oleh lis metal yang apik. Sedangkan pada bagian belakang ponsel terbuat dari
plastik chrome yang solid yang menjadikan ponsel ini tetap nyaman saat kita
pegang karna tidak terlalu besar dan lebar, pas pada tangan untuk kita yang
sudah berumur dewasa. Terdapat lubang kamera sebesar 3.15 MP dan satu buah
speaker. Bagian atas hanya terdapat port headset 3.5 mm. Bagian bawah terisi
oleh port microUSB dan sebuah mic. Bagian kiri berisi lubang untuk stap dan
tombol volume. Bagian kanan hanya terisi tombol power/lock. Kesan kokoh dan
mantap dengan bobotnya yang lebih berat dibanding dengan seri pendahulunya,
Samsung Galaxy Y.
Gambar list metalic.
BERIKUT
KELEBIHAN DAN KELEMAHAN SAMSUNG GALAXY Y DUO’S :
Ø
Kelebihan Samsung Galaxy Y DUOS
- Harganya cukup terjangkau
- CPU 832 MHz, dapat menjalankan aplikasi multitasking dengan baik
- Kanal HSDPA (7,2Mbps) untuk browsing yang lebih cepat
- Menggunakan Android OS v2.3.5 (Gingerbread)
- Desain mungil sehingga mudah dimasukkan ke dalam saku celana dan baju
Ø
Kelemahan Samsung Galaxy Y DUOS
- Warna kurang natural karena hanya mampu menampilkan 245ribu warna
- Belum mendukung HSUPA sehingga untuk upload file koneksi masih lambat
- Kamera 3MP minus flash. Pastikan mengambil gambar dalam kondisi cahaya cukup
- kualitas rekaman videonya hanya sebatas QVGA
Ø
Kesimpulan :
Ada beberapa kekurang dalam
produk samsung galaxy Y Duos ini seperti banyak yang telah me-review ;
rendahnya resolusi display (240 x 320 pixels) kemudian rendahnya resolusi
kamera (3 megapixels) rendahnya resolusi video capture namun ada juga kelebihan
untuk android level bawah ini seperti aplikasi Find My Mobile, yang
memungkinkan pengguna melacak, menguncinya secara remote, dan menghapus isi
data smartphone-nya secara remote jika terjadi kehilangan atau pencurian.
0 komentar:
Posting Komentar